Angkutan Nataru 2025/2026 Sukses, KAI Daop 9 Jember Layani 416.945 Penumpang – Naik 11 Persen Dibanding Tahun Lalu
Selama periode Nataru, total penumpang yang dilayani mencapai 416.945 penumpang dengan rata-rata 23.163 penumpang per hari. Angka ini meningkat 11 persen dibandingkan masa Angkutan Nataru 2024/2025 yang mencatatkan 375.725 penumpang.…